VISI
⦁ Beriman, berilmu, beraqhlak mulia dan peduli lingkungan

MISI
⦁ Memberikan pelayanan prima pendidikan yang berbasis karakter bangsa
⦁ Memacu siswa untuk berkompetensi dalam mengembangkan multiple intelligence (beragam kecerdasan)
⦁ Menumbuhkan budaya islami yang di terapkan dalam praktek kehidupan sehari hari
⦁ Bersama orang tua dan masyarakat menciptakan lingkungan madrasah yang bersih,dan sehat serta kondusif untuk mendukung terwujudnya peserta didik yang beriman,berilmu,dan berakhlakul karimah

TUJUAN

  1. Perolehan nilai rata-rata uam dan uan baik.
  2. Properti lulusan yang melanjutkan ke sekolah unggul meningkat.
  3. Memiliki kelompok siswa yang mampu menjadi pribadi yang beriman, berilmu, beraqhlak mulia dan peduli lingkungan
  4. Unggul dalam aktifitas keimanan dan ketaqwaan.
  5. Cara hidup islami menjadi bagian dari perilaku harian.
  6. Memilki talenta pada bidang seni dan olahraga yang mampu tampil pada acara tingkat kecamatan hingga kabupaten.
  7. Meningkatkan kemampuan siswa dalam bidang teknologi dan informasi.
  8. Memiliki sarana dan prasarana pembelajaran yang memadai.

MI Islamiyah Al-Arqam

MI Islamiyah Al-Arqam Palembang adalah lembaga pendidikan tingkat dasar berstatus swasta yang berada di bawah Yayasan Al-Arqam Palembang. Lokasinya terletak di Jl.Kolonel Radin Ario RT 010 RW 004, Kelurahan Sako Baru, Kecamatan Sako, Palembang

Media Sosial
Jam Belajar